Japan - A Family Adventure (Day 7 - Jigokudani Snow Monkey Park)

Hari ini kami dedikasikan untuk melihat monyet.  Lho kok lihat monyet jauh banget sih sampai ke Jepang?  Yang kami mau lihat adalah spesies monyet Macaca fuscata (Japanese Macaque) yang dikenal dengan sebutan Snow Monkey atau dalam bahasa Jepang dikenal dengan sebutan Nihonzaru (日本 Nihon "Japan" + 猿 Saru "Monkey").  

Read More

Japan - A Family Adventure (Day 3 - Kyoto)

 Pagi ini Hugo susah sekali disuruh mandi, padahal kami harus agak cepat tiba di Nagoya Station.  Mungkin karena udara yang dingin dia jadi malas sekali mandi, harus susah payah dibujuk baru akhirnya mau.  Sebelum kami meninggalkan guest house, kami mengisi buku kesan-pesan yang ditinggalkan oleh pemilik, Tsutomu-san.  Kami bereskan semua kembali seperti semula sebelum meninggalkan tempat ini.  Kami memutuskan langsung ke Kyoto, tidak ke Nagoya Science Museum karena mayoritas ingin segera melihat Kyoto.  

Read More