Sekarang ini untuk travel tidak lagi sulit. Mulai dari pencarian tiket pesawat murah, aplikasi dan software untuk merencanakan perjalanan, media-media sosial yang membantu kita dalam memilih tempat-tempat untuk dikunjungi, sampai dengan aplikasi-aplikasi yang membantu kita selama perjalanan.
Ada beberapa aplikasi yang saya coba selama 11 hari di Jepang. Dari sekian banyak hanya ada 6 yang benar-benar berguna, yaitu:
Read More
"Kalau ke Jepang jangan lupa pake JR Pass ya, biar murah." Anda pasti sering mendengar kalimat seperti itu, apalagi jika teman atau keluarga anda yang sudah pernah ke Jepang mendengar bahwa anda akan berlibur ke Jepang.
Dulu waktu pertama kali menggunakan JR Pass jujur saya pusing Tetapi karena sering menjelaskan ke teman dan saudara yang akan berangkat ke Jepang saya jadi cukup mengerti. Saya akan coba menjelaskan seringkas mungkin.
Read More