1. Memahami Exposure Triangle

Exposure Triangle atau segitiga pencahayaan adalah sebuah cara yang umum untuk mengasosiasikan 3 variabel penting yang menentukan pencahayaan sebuah foto, yaitu aperture (bukaan), shutter speed (kecepatan rana), dan ISO.  Seorang fotografer harus menyeimbangkan ketiganya untuk menghasilkan sebuah foto sesuai yang diinginkan atau dibayangkan.  Penyesuaian pada satu variabel akan mempengaruhi dua variabel lain.  

Read More