Seringkali, saya membutuhkan fokus dengan foto yang sedang saya kerjakan, bukan kepada semua tools pada Lightroom. Selain mengganti warna background pada tips Lightroom yang lalu (link), ada cara mudah yang dapat membantu, yaitu dengan mengaktifkan mode Lights Out.
Read More